Video: Perjalanan Separuh Musim Orbea FOX Enduro Team

0

 


Orbea FOX Enduro Team merupakan salah satu tim yang berlaga di ajang MTB enduro bergengsi dunia, Enduro World Series (EWS).


Saat ini, tim ini telah mengikuti 2 race yang telah berlangsung pada musim ini – di Canazei dan La Thuile – dan untuk sementara menempati peringkat 9 untuk kategori tim dengan meraih poin 2705.


Intensitas balapan yang tinggi telah dilewati oleh tim ini dengan berbagai momen dan kenangan - tawa, air mata, perayaan, tabrakan, cahaya terang, cahaya gelap - semuanya, terekam dalam video di atas!

 

 



 

Foto: Orbea

Video: YouTube/Orbea

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)