Kejuaraan nasional BMX 2021 telah digelar pada Sabtu (9/4) lalu di Yogyakarta. Berbeda dengan sebelumnya kejuaraan kali ini hanya melombakan 4 kategori, yakni elit putra/putri dan junior putra/putri. Kejuaraan ini juga digelar tanpa disaksikan oleh penonton.
Di kelas bergengsi – elit putra dan putri, gelar juara nasional tahun ini berhasil diraih oleh Bagus Saputra (NTB) dan Cupi Nopianti (Jawa Barat). Sementara pada ketegori yunior, gelar juara nasional jatuh ke tangan Muhammad Alfauzan (Sumut) dan Jasmine Azzahra (Sumsel).
Para juara kategori Elite Putri (Women Elite) di atas podium. (Foto: Instagram/icf_cycling) |
Para juara kategori Yunior Putri (Women Junior) di atas podium.(Foto: Instagram/icf_cycling) |
Para juara kategori Yunior Putri (Women Junior) di atas podium.(Foto: Instagram/icf_cycling) |
Berikut adalah hasil lengkap Kejurnas BMX 2021:
Elite Putra (Men Elite) :
Bagus Saputra (NTB)
Fasya Ricky (Jawa Tengah)
M. Tegar (Yogyakarta)
Elite Putri (Women Elite):
Cupi Nopianti (Jawa Barat)
Tifania Adine (Jawa Timur)
Titin Nuroh (Jawa Timur)
Yunior Putra (Men Junior):
Muhammad Alfauzan (Sumut)
Aditya Fajar (Yogyakarta)
M. Fatahlillah Haq (Jawa Tengah)
Yunior Putri (Women Junior):
Jasmine Azzahra (Sumsel)
Riska Amelia (Jawa Barat)
Amellya Nur Sifa (Jawa Tengah)
***
Sumber: Instagram/icf_cycling