Kalender Piala Dunia MTB Eliminator 2019

0


Federasi bersepeda internasional uci telah menerbitkan kalender piala dunia MTB Eliminator 2019.

MTB Eliminator 2019 akan berlangsung dalam 9 putaran, yang dimulai pada 23 Maret dan berakhir pada 20 September mendatang. 

Jumlah putaran (ronde) pada musim ini bertambah 1 putaran, dimana pada tahun lalu hanya berjumlah 7 putaran. 

Berikut adalah jadwal lengkapnya:

23 Maret - Barcelona (Spanyol)

31 Mei - Villard-de-Lans (Prancis)

9 Juni- Columbus/GA (AS)

15 Juni - Volterra (Italia)

15 Agustus- Waregem (Belgia)

18 Agustus- Valkenswaard (Belanda)

15 September- Winterberg (Jerman)

20 September- Graz (Austria) 

***

Sumber/Foto: UCI

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)